BLIMBINGSARI – Kondisi bekas galian pasir di depan Kantor Desa Kaligung, Kecamatan Blimbingsari cukup membahayakan. Di tempat bekas galian C yang tidak dilakukan reklamasi itu, kini mirip waduk dengan kedalaman sekitar lima meter kemarin (17/2).
Bekas lokasi galian pasir itu, sebelumnya sawah produktif. Sekitar lima tahun lalu dikeruk untuk diambil pasir. Di lahan dengan luas 1,5 hektare lebih itu, kinihanya dibiarkan hingga mirip waduk yang menampung air hujan. “K...
Bekas Galian Tambang Pasir Mirip Waduk
Reviewed by Dwi
on
16.05.00
Rating: