BANYUWANGI – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyuwangi mulai merakit ribuan kotak suara Pemilu. KPU menargetkan perakitan 25.580 kotak suara tersebut selesai pada bulan ini. Ketua KPU Banyuwangi, Syamsul Arifin menjelaskan, perakitan kotak suara berbahan karton dupleks tersebut dilakukan untuk menindaklanjuti surat edaran KPU RI No 2272 tentang Pemeliharaan dan Inventaris Logistik Pemilu 2019. “Kita melakukan […]
https://www.kabarbanyuwangi.info/pemilu-di-depan-mata-kpu-banyuwangi-mulai-merakit-25-580-kotak-suara.html
Pemilu di Depan Mata, KPU Banyuwangi Mulai Merakit 25.580 Kotak Suara
Reviewed by Dwi
on
22.37.00
Rating: