Cuaca Buruk Berbahaya Bagi Pelayaran, Jasa Rental Perahu Wisata di Pulau Merah Banyuwangi Pilih Tiarap
Radarbanyuwangi.id - Cuaca yang tidak bersahabat, membuat perahu wisata di Pantai Pulau Merah, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran harus tiarap.
Mereka menyandarkan perahu wisatanya dan memperbaiki mesinnya.
Para pelaku perahu wisata yang ada di Pantai Pulau Merah dan Pancer, itu sebenarnya juga para nelayan yang sering berburu ikan di laut.
“Kalau ada wisatawan ingin jalan-jalan di laut, kita melayani, terang salah satu nelayan, Sugiantoro, 50, asal Dusun Pancer, Desa Sumebragung.
Cuaca yang tidak menentu, membuat Sugiantoro memilih tidak melaut.
https://www.kabarbanyuwangi.info/cuaca-buruk-berbahaya-bagi-pelayaran-jasa-rental-perahu-wisata-di-pulau-merah-banyuwangi-pilih-tiarap.html
Cuaca Buruk Berbahaya Bagi Pelayaran, Jasa Rental Perahu Wisata di Pulau Merah Banyuwangi Pilih Tiarap
Reviewed by Dwi
on
23.25.00
Rating: