Nelayan Blimbingsari Kirab Nasi Ancak

ROGOJAMPI-Para nelayan Desa Blimbingsari, Kecamatan  Rogojampi menggelar ritual petik laut, kemarin (8/11). Berbeda  dengan petik laut di tempat lain  yang selalu melarung sesaji, di  tempat ini upacara tradisi itu digelar  dengan selamatan dan makan  nasi dalam ancak di tepi pantai.

Sebelum selamatan itu dilaksanakan, ratusan ancak yang berisi tumpeng dikumpulkan di kantor desa. Selanjutnya, diarak menuju ke pantai dengan  jarak sekitar satu kilometer. Selama  perjalanan, diiringi musik  hadrah dan jaran kencak.

Komandan Pangkalan TNI AL  (Danlanal) Banyuwangi, Letkol Laut (P) Wahyu Endriawan yang  hadir bersama sejumlah pejabat  Pemkab Banyuwangi, ikut dalam arak-arakan itu dengan naik  kereta kencana. Rombongan  itu, baru berhenti di depan Pos  TNI AL Blimbingsari.

Sesampainya di lokasi tempat  petik laut dilaksanakan, ribuan  warga dan pengunju...

Nelayan Blimbingsari Kirab Nasi Ancak Nelayan Blimbingsari Kirab Nasi Ancak Reviewed by Dwi on 19.12.00 Rating: 5
Diberdayakan oleh Blogger.