Radarbanyuwangi.id – Di tengah mahalnya harga beras, Pemkab Banyuwangi menggelar operasi pasar murah di sejumlah lokasi. Salah satunya di Pasar Sempu, Desa/Kecamatan Sempu, Rabu (21/2).
Untuk mendapatkan beras, gula, dan minyak goreng, ratusan warga antre dengan berbaris rapi sejak pukul 08.00.
Warga yang datang untuk mendapatkan kebutuhan dapur dan harus antre itu, ternyata sudah banyak yang yang datang sekitar pukul 07.00.
“Saya senang ada operasi pasar ini, truk bulog datang, kita langsung antre,” kata Sarinem, 52, warga Desa/Kecamatan Sempu.
https://www.kabarbanyuwangi.info/operasi-pasar-murah-di-pasar-sempu-banyuwangi-diserbu-kalangan-ibu-rumah-tangga.html
Operasi Pasar Murah di Pasar Sempu Banyuwangi Diserbu Kalangan Ibu Rumah Tangga
Reviewed by Dwi
on
23.57.00
Rating: